KOLONG

[FEB][bleft]

KAMPUS UNHAS & SEKITARNYA

[FEB][twocolumns]

[NEWS] ORMAJU FEB-UH Adakan Musyawarah Anggota


   Rabu (3/5), Telah berlangsung musyawarah anggota yang diadakan oleh Himajie dan IMA FEB-UH periode 2016-2017. Sedang musyawarah anggota oleh IMMAJ, rencananya akan diadakan pada hari senin (8/5).




   Musyarawah tersebut dibuka secara resmi oleh Maperwa FEB-UH. Musyarawah tersebut dihadiri oleh keluarga mahasiswa maupun alumni, dan tentu saja juga pengurus yang tengah menjabat. Seperti pada umumnya musyawarah, pengurus akan mempertanggungjawabkan kinerjanya selama satu periode kepengurusan pada keluarga mahasiswa dan alumni.

   Musyawarah Himajie diadakan di ruangan Maperwa FEB-UH dan Aula FIS B untuk IMA. "Semoga musyawarah ini tidak berlangsung lama, mengingat musyawarah seperti ini biasanya akan membutuhkan waktu yang sangat lama" harap ketua panitia musyawarah anggota IMA.[]/(Rfk/Fyd)

Tidak ada komentar: